Pendiri Rumah Sakit Suaka Insan adalah seorang Uskup Banjarmasin yang bernama Mgr. Wilhelmus Demarteau, MSF pada tahun 1954. Yayasan Suaka Insan didirikan pada tanggal 30 April 1964 . Secara resmi Rumah Sakit Suaka Insan Banjarmasin dibuka pada tanggal 24 Februari 1970